Wednesday, November 7, 2018


Kerja sama tim (teamwork) terkadang dihindari oleh beberapa orang di lingkungan kerja. Ada yang merasa sanggup bekerja secara sendiri, sehingga merasa tidak perlu mengandalkan orang lain.
Padahal, teamwork memberikan beberapa manfaat bagi karyawan dan perusahaan. Semua karyawan harus bisa menurunkan ego dan menjaga kekompakan dalam tim. Hindari sikap yang merasa bisa bekerja sendiri. Berikut beberapa manfaat pentingnya sebuah team bagi kesuksesan suatu bisnis atau perusahaan.


1. Beban pekerjaan menjadi lebih ringan

Di dalam sebuah team, setiap orang memiliki tugas masing-masing sesuai pekerjaan yang dibagikan oleh atasan, semuanya saling melengkapi untuk mencapai tujuan bersama dan Anda juga bisa membagikan beban kerja Anda dan juga memberikan bantuan pada anggota tim lainnya. Semua anggota team akan saling tolong-menolong dan belajar untuk tidak memperhatikan kepentingan pribadi, tetapi mengutamakan kepentingan bersama.


2. Membantu kemajuan perusahaan

Kolaborasi dalam tim akan berdampak terhadap kemajuan perusahaan. Produktivitas kerja akan meningkat karena setiap orang memiliki kesempatan yang sama untuk berpartisipasi dalam pekerjaan. Sebuah pekerjaan yang dikerjakan bersama akan cepat selesai. Pekerjaan lain yang menanti pun siap untuk dikerjakan bersama. Target perusahaan akan cepat tercapai dengan dukungan kualitas tim kerja yang saling mendukung.


3. Meningkatkan efisiensi dalam bekerja

Masing-masing orang dalam tim memiliki pemikiran yang berbeda-beda. Tim kerja harus memahami target dalam kelompok dan memiliki satu visi yang sama dalam bekerja. Efisiensi kerja akan meningkat apabila terjadi kerja sama yang baik. Setiap anggota akan menjalankan fungsinya secara bersamaan sesuai tanggung jawabnya masing-masing, sehingga pekerjaan yang menumpuk dapat cepat dibereskan.


Jika anda ingin memahami betapa pentingnya sebuah team dan manfaat dari kerja sama team atau anda ingin mengetahui bagaimana cara membentuk sebuah team yang hebat, anda bisa menghubungi trainer atau motivator yang sudah berpengalaman seperti Indra Satya Training, Berikut Nomor Telepon dan E-Mailnya.

No. HP / WA : 081259983438
E-Mail : bumtraining@gmail.com
Alamat : Ruko Gardin D20 Nirwana, Kahuripan, Sidoarjo

TAG : Teamwork, Manfaat Teamwork, Trainer Muslim, Trainer Terkenal, Trainer Terbaik, Trainer Terhebat, Trainer Muslim Terkenal, Trainer Muslim Terbaik, Trainer Muslim Terhebat, Motivator Muslim, Motivator Terkenal, Motivator Terbaik, Motivator Terhebat, Motivator Muslim Terkenal, Motivator Muslim Terbaik, Motivator Muslim Terhebat, Seminar Berkualitas, Seminar Motivasi Berkualitas, Seminar Management Berkualitas, Seminar Soft Skill berkualitas, Seminar Motivasi terbaik, Seminar Management terbaik, Seminar Soft Skill terbaik. Seminar SDM, Training Berkualitas, Training Motivasi Berkualitas, Training Management Berkualitas, Training Soft Skill berkualitas, Training Motivasi terbaik, Training Management terbaik, Training Soft Skill terbaik, Training SDM, Cara Meningkatkan Motivasi Hidup, Cara Meningkatkan Management bekerja, Cara Meningkatkan Keimanan, Cara Meningkatkan Kualitas hidup, Cara Meningkatkan kualitas iman, Cara Meningkatkan kualitas bekerja, Cara Meningkatkan Kemampuan soft skill, Cara Meningkatkan ilmu Soft skill, Cara Meningkatkan kemampuan bekerja, Cara Meningkatkan kemampuan hidup, Pelatihan management, Pelatihan management bekerja, Pelatihan ilmu Soft skill, Pelatihan SDM, Cara Mengatasi Masalah bekerja, Cara mengatasi masalah hidup, Cara menggapai Target, Cara menggapai mimpi, Upgrading management bekerja, Upgrading kualitas iman

No comments:

Post a Comment